Sejak diumumkan pembukaan pendaftaran secara online melalui penyebaran informasi di media sosial mereka mencatat sudah 77 peserta yang siap bergabung.

“Sudah 77 peserta yang mendaftar secara online, masih ada kemungkinan penambahan peserta hingga hari ha nanti. Selain melalui online kami juga membuka pendaftaran secara offline. Peserta yang bergabung ini dari berbagai latar belakang, dengan kategori usia 17 sampai 45 Tahun. Mereka berasal dari 7 Kecamatan di wilayah Kabupaten Nagekeo”, Jelasnya. (Tenda)

Tetap Terhubung Dengan Kami:
Laporkan Ikuti Kami Subscribe

CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.