Untuk diketahui, 16 Partai Politik yang telah mengajukan dokumen persyaratan dan telah ditetapkan “Diterima” oleh KPUD Nagekeo yakni, Partai Hanura, Partai NasDem, PKS, PDIP, Partai Perindo, PAN, Partai Golkar, PKB, PBB, PSI, Partai Gerindra, Partai Demokrat, PPP, PKN, Partai Gelora dan Partai Buruh.
Partai Umat dan Partai Garuda sejak awal tidak mendaftarkan Calon Anggota DPRD di KPUD Nagekeo. (Tenda)
Tetap Terhubung Dengan Kami:



CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.